SELAMAT DATANG DI DUNIA DESIGN ANIMASI DAN VISUAL

DESIGN GRAFIS

Desain grafis adalah suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin. Dalam disain grafis, teks juga dianggap gambar karena merupakan hasil abstraksi simbol-simbol yang bisa dibunyikan. disain grafis diterapkan dalam disain komunikasi dan fine art. Seperti jenis disain lainnya, disain grafis dapat merujuk kepada proses pembuatan, metoda merancang, produk yang dihasilkan (rancangan), atau pun disiplin ilmu yang digunakan (disain).
Seni disain grafis mencakup kemampuan kognitif dan keterampilan visual, termasuk di dalamnya tipografi, ilustrasi, fotografi, pengolahan gambar, dan tata letak.




BATASAN MEDIA
Desain grafis pada awalnya diterapkan untuk media-media statis, seperti buku, majalah, dan brosur. Sebagai tambahan, sejalan dengan perkembangan zaman, desain grafis juga diterapkan dalam media elektronik, yang sering kali disebut sebagai desain interaktif atau desain multimedia.
Batas dimensi pun telah berubah seiring perkembangan pemikiran tentang desain. Desain grafis bisa diterapkan menjadi sebuah desain lingkungan yang mencakup pengolahan ruang.


PRINSIP dan UNSUR DESAIN
Unsur dalam desain grafis sama seperti unsur dasar dalam disiplin desain lainnya. Unsur-unsur tersebut (termasuk shape, bentuk (form), tekstur, garis, ruang, dan warna) membentuk prinsip-prinsip dasar desain visual. Prinsip-prinsip tersebut, seperti keseimbangan (balance), ritme (rhythm), tekanan (emphasis), proporsi ("proportion") dan kesatuan (unity), kemudian membentuk aspek struktural komposisi yang lebih luas.


PERALATAN DESAIN GRAFIS
Peralatan yang digunakan oleh desainer grafis adalah ide, akal, mata, tangan, alat gambar tangan, dan komputer. Sebuah konsep atau ide biasanya tidak dianggap sebagai sebuah desain sebelum direalisasikan atau dinyatakan dalam bentuk visual.
Pada pertengahan 1980, kedatangan desktop publishing serta pengenalan sejumlah aplikasi perangkat lunak grafis memperkenalkan satu generasi desainer pada manipulasi image dengan komputer dan penciptaan image 3D yang sebelumnya adalah merupakan kerja yang susah payah. Desain grafis dengan komputer memungkinkan perancang untuk melihat hasil dari tata letak atau perubahan tipografi dengan seketika tanpa menggunakan tinta atau pena, atau untuk mensimulasikan efek dari media tradisional tanpa perlu menuntut banyak ruang.
Seorang perancang grafis menggunakan sketsa untuk mengeksplorasi ide-ide yang kompleks secara cepat, dan selanjutnya ia memiliki kebebasan untuk memilih alat untuk menyelesaikannya, dengan tangan atau komputer.


Ada beberapa software yang digunakan dalam desain grafis:


Desktop publishing

Webdesign

Audiovisual

Rendering 3 Dimensi








30 komentar:

adi bell mengatakan...

NAMA : ADI CAHYONO
KELAS : XII KI 1
MO ABSEN : 01

TUGAS REMIDI UAS !

Menurut saya , memang dengan adanya desain gratis dapat memudahkan kita untuk mengeksplor ide - ide baru , akan tetapi hal tersebut banyak disalahgunakan oleh tangan - tangan jail yang tidak bertanggung jawab .

vitrimot mengatakan...

NAMA : FITRIATUL JANNAH
KELAS : XII KI 1
NO ABSEN : 31

TUGAS REMIDI UAS !

Menurut saya , peralatan desain grafis seharusnya lebih diperkaya lagi , karena dengan begitu dapat memudahkan pembaca untuk mememilih opsi peralatan desain grafis yang sesuai dengan yang dikehendaki .

Nik Piyeg mengatakan...

NAMA : ANIK FAIZATUL UMAMI
KELAS : XII KI 1
NO ABSEN : 07

Menurut saya, dengan adanya desain grafis kita bisa memvisualisasikan ide/informasi/pesan menjadi sebuah gambar yang tentunya akan bermanfaat bagi seseorang yang tidak bisa mengungkapkan ide/informasi/pesan melalui kata-kata. Selain itu, gambar biasanya lebih mudah dimengerti.

Namun karena desain grafis merupakan salah satu perkembangan teknologi yang tentunya memiliki dampak positif dan dampak negatif, maka kita harus pandai-pandai menggunakannya agar kita mendapatkan hal yang positif bukan sebaliknya.

vitrimot mengatakan...

NAMA : FITRIATUL JANNAH
KELAS : XII KI 1
NO ABSEN : 31

TUGAS REMIDI 2 !

Menurut saya , dengan adanya desain grafis iki , maka semakin banyak pula aplikasi - aplikasi canggih yang harus kita pelajari agar kita tidak ketinggalan perkembangan teknologi yang pesat.

adi bell mengatakan...

NAMA : ADI CAHYONO
KELAS : XII KI 1
NO ABSEN : 01

TUGAS REMIDI 2!

Menurut saya , desain grafis telah memberikan kemudakan kita untuk mengekpresikan ide kita yang tidak dapat kita salurkan secara langsung . desain grafis juga lebih mudah dipahami karena menggunakan gambar .

Unknown mengatakan...

Nama : Angger Karuniawan
Kelas : XII KI 1
No. : 06

Komentar
Apakah yang diperlukan oleh seorang designer dalam mengembangkan ilmu design grafisnya ? dan dari kalimat diatas yang berbunyi "Sebagai tambahan, sejalan dengan perkembangan zaman, desain grafis juga diterapkan dalam media elektronik, yang sering kali disebut sebagai desain interaktif atau desain multimedia" apa sajakah yang termasuk dalam desain multimedia ? tolong anda jelaskan

-terima kasih-

Unknown mengatakan...

Nama : Angger Karuniawan
Kelas : XII KI 1
No : 06

Komentar
Apakah desain grafis di Indonesia sudah dapat dioptimalkan dengan baik oleh para ahlinya ? dan menurut Bapak,aspek apa sajakah yang dapat membuat suatu desain dikatakan baik dan tersampaikan ?

-terima kasih-

dians aryska mengatakan...

Nama : Dian Aryska
Kelas: XII KI 1
No : 21

Komentar :
Desain Grafis bukan hanya dibutuhkan dalam industri cetak dan periklanan. Dalam buku "What is graphic design for ?" karangan Alice Twemlow terbitan Roto Vision ditulis tentang berbagai bidang yang membutuhkan desain grafis. Anda bisa memilih salah satunya untuk menjadi desainer grafis spesialis di bidang:
Advertising (desain grafis untuk periklanan)
Software Design (desain untuk user interface software)
Web Design (desain tampilan website)
Movie Production (desain movie title, motion graphic)
Music Visualizer (Visual Jokey, Video Maker)
Game Design (desain tampilan game, desain karakter, environment)
Printing Industry (manajemen produksi, packaging)
Editorial Design (layout koran, desain majalah)
Book Design (desain buku)
Information Design (desain peta, sign system)
Interactive Design (desain aplikasi ATM, skenario interaksi user)
Branding Company (logo, identitas, brand developer)
Type Design (desain huruf, eksperimen tipografi)

dians aryska mengatakan...

pak, tolong buat pelajaran on line ttg desain grafis pak. (pertanyaan bkn buat remidi pak).

Unknown mengatakan...

NAMA : DEMIN NATALIA
KELAS : XII KI-I
NO ABSEN : 18

Menurut saya,
blog ini sangat membantu sekali bagi para pengguna Desain Grafis, karena blog ini memuat banyak hal tentang Desain Grafis secara rinci, tapi bahasanya tetap mudah untuk dipahami .

Unknown mengatakan...

NAMA : AMBARIYANI SASMITA W
KELAS : XII KI1
NO ABSEN : 03

Menurut saya,
Desain grafis dapat membuat kita untuk lebih mengeksplor pengetahuan atau kemampuan kita dalam hal IT.
banyak sekali manfaat yang dapat kita petik berkaitan dengan adanya pemanfaatan desain grafis secara optimal .

erick argah mengatakan...

nma : erick arga
kls : XII KI 1

pngen diajarin desain grafis pakkkkkk
ajari po.ooooooooooooooooooooooooo

Unknown mengatakan...

Nama : Hanik Faizah
Kelas : XII KI-1
No : 35

Menurut saya, Desain Grafis merupakan salah satu teknologi yang sangat canggih.
Dimana dengan Desain Grafis kita dapat memberikan pesan melalui gambar.
Selain itu dengan Desain Grafis kita dapat mengembangkan kemampuan menggambar kita dengan media teknologi.

Frima Rizky mengatakan...

Nama : Frima Rizky R
Kelas : XII KI 1
no.abs : 32

Sebenarnya dalam desain grafis itu penuh dengan imajinasi yang sangat bebas, dimana mendesain ialah salah satu kesukaan anak remaja sekarang.
Tapi kenapa pembelajaran komputer
kok tidak ada materi tentang desain grafis????

dians aryska mengatakan...

Nama : Dian Aryska
Kelas : XII KI 1
NO : 21
begini pak, menindaklanjuti komentar saya yg kemarin tentang berbagai bidang yg membutuhkan desain grafis, apa Desain Grafis bisa diaplikasikan dengan Kimia Industri?

tirta titu mengatakan...

NAMA : CHANDRA TIRTA SARI
KELAS : XII KI 1/ 16

salah satu media untuk membuat desain grafis ini disebutkan autocad. sepengetahuan saya, autocad itu sangat memerlukan tingkat ketelitian yang sangat tinggi, dan pasti begitu juga dengan desain grafis ini.
bagi pdesigner profesimonal, mgkin sudah terbiasa dengan hal tersebut,sedangkan bagi para pemula dalam bidang ini mpasti mereka akan mengalami baik sedikit ato beberapa kesulitan. Bagaimana cara lembaga anda untuk mengtasi hal tersebut?? sedangkan desain grafis itu juga memerlukan bakat untuk menjadi designer yang handal.terima kasih

kaos_by_ignite mengatakan...

NAMA : TRI WAHYU HERLAMBANG
KELAS: XI TL 3

diralat pak corelDraw ada 2
sya nambahin ->google sketch up, untuk desktop publishing; ->visual basic, untuk web design; cms juga banyak ->joomla, drupal, xoops, blogger dll

kaos_by_ignite mengatakan...

post lagi
saya biasa cari ilmu di http://www.kaskus.us/forumdisplay.php?f=13
sekalian nitip lapak http://www.kaskus.us/showthread.php?t=5773697

dians aryska mengatakan...

Nama : Dian Aryska
Kelas : XII KI 1
No : 21
pak, saya pernah belajar desain grafis di ilmugrafis.com
disana dijelaskan cara-cara mengedit dan memberi efek pada gambar.

Unknown mengatakan...

NAMA : Ambariyani Sasmita Wulandari
KELAS : XII KI1
NO. ABSEN : 03

Menurut saya,
desain grafis itu tidak terbatas hanya kepada murid-murid yang mengambil jurusan tentang komputer saja pak .
murid-murid STM (kimia) saya rasa juga gak bakal keberatan pak ,kalo dalam materi pembelajaran ada desain grafisnya ,ya walaupun hanya sedikit-sedikit .

Unknown mengatakan...

NAMA : DICKY FRNSETYA.A
KELAS : XI TL 1
NO.ABSEN : 35

Menurut saya,
Desai grafis itu harus jadi trend dalam STM Teknik Industri,agar kita dapat memelajarinya mohon pelajaran tentang desain grafis ditambahkan dalam materi pelajaran KKPI.

tirta titu mengatakan...

NAMA : CHANDRA TIRTA SARI
KELAS : XII KI 1 / 16

Desain Grafis juga dapat diartikan :
Desain adalah proses – cara – perbuatan dengan mengatur segala sesuatu sebelum bertindak atau merancang

Grafis adalah goresan yang berupa titik atau garis yang berhubungan dengan cetak-mencetak

Desain Grafis adalah kombinasi kompleks antara kata-kata, gambar, angka, grafik, foto dan ilustrasi yang membutuhkan pemikiran khusus dari seorang individu yang bisa menggabungkan elemen-elemen ini, sehingga mereka dapat menghasilkan sesuatu yang khusus, sangat berguna, mengejutkan atau subversiv atau sesuatu yang mudah diingat.
dalam paragraf di sebutkan :
"Seorang perancang grafis menggunakan sketsa untuk mengeksplorasi ide-ide yang kompleks secara cepat, dan selanjutnya ia memiliki kebebasan untuk memilih alat untuk menyelesaikannya, dengan tangan atau komputer."

apakah suatu sketsa itu juga bisa dibilang desain grafis?

Bagus Ardiansyah mengatakan...

Nama: Bagus Ardiansyah
Kelas: XI-TL 1
No: 26

Kebanyakan anak desain 80% pasti menggambar, namanya juga sekolah komunikasi visual. Hanya yang salah kaprah di kalangan awam adalah jurusan desain kerjaan nya hanya menggambar, melukis, hobi!. Sehingga tidak heran kalau banyak klien yang merasa dirinya lebih “pintar” dari sang desainer. maka dari itu kita harus pintar" menggunakan supaya tidak salah dalam penggunaan dan dapat menambah mutu pendidikan kita...

Ayu Rahayu mengatakan...

NAMA : FATMAWATI
KELAS : XII KI-1
NO.ABSEN : 27

DESAIN GRAFIS adalah salah satu dari banyak media yang ada dalam dunia teknologi yang dapat menyalurkan segala kegiatan imajinasi seseorang.
DESAIN GRAFIS dalam perkembangannya lebih maju karena ilmu yang semakin bisa secara luas berkembang.
Menurut bapak,apakah manfaat desain grafis hanya sebatas tentang artikel yang bapak tulis di blog bapak??
DESAIN GRAFIS dapat di jadikan usaha. sehingga dengan kemudahan teknologi dan mudahnya kita untuk belajar,apapun bisa di hasilkan lewat IT, termasuk melalui desain grafis.

Ayu Rahayu mengatakan...

NAMA : ACHMAD MAULANA YASIN
KELAS : XII TKR-1
NO.ABSEN : 05

DESAIN GRAFIS pada perkembangannya dapat dijadikan media untuk para remaja khususnya pelajar dalam mengaplikasikan dunia imajinasi yang telah ia bangun.
DESAIN GRAFIS salah satu media yang sangat bermanfaat.jadi kita sebagai pelajar dapat memanfaatkannya sebagai lahan untuk pengembangan diri...tapi ingat,setiap teknologi dapat berdampak negatif maupun positif. so, ambil yang positifnya saja ya teman-teman....
ok....

Unknown mengatakan...

NAMA : SHOLIKHUL YUNUS MAULIDIANTO
KALES : X GB 3
NO Abs : 31

menurut saya desain grafis memudahkan kita dalam mengekspresikan dalam sebuah gambar. selain itu lebih mudah menggunakan komputer daripada tangan.

tapi apakah desain grafis di indonesia sekarang ini mampu ber saing dengan negara yang lebih maju ????????????

terry adrian mengatakan...

nama ; terry adrian r
lkls ; x gb 3
no ; 34

mnurut sya , dsain grafis sngt bebrguna bgi kt . maka kita hrus mengmbngkanya. desain kita hrus bs bersaing dgn negara lain di dunia.

terry adrian mengatakan...

nama ; terry adrian
kls ; x gb3
no ; 34

menurut saya , desain grafis sangat berguna bgi kita smw. karena mencangkup hal hal yg pntng bwt kita.
maka kita hrus mengembangknya sendri.

Yohanes Prasetiyo mengatakan...

NAMA : YOHANES PRASETIYO
KELAS : X GB 3
NO. ABSEN : 37

"TUGAS REMIDI"

Desain Grafis sangat bermanfaat, melihat pesatnya perkembangan teknologi, Desain Grafis sangat dibutuhkan untuk menyampaikan suatu informasi. Dengan menggunakan Desain Grafis kita bisa menyampaikan pesan dalam bentuk gambar sehingga pesan tersebut menjadi lebih menarik dan mudah tersampaikan.

Menurut saya, Desain Grafis perlu dikembangkan lagi baik dalam penambahan peralatan pada software-software yang berbasis Desain desain grafis maupun dalam pembelajaran dan pengenalan kepada masyarakat luas, sehingga dengan begitu tidak membatasi produktivitas anak bangsa untuk mencitakan suatu karya-karya yang inovatif dan bermanfaat.

Terima kasih

Unknown mengatakan...

febri rizky
xii ki 1
28

menurut saya desain sgt bgus mka ny itu pak tlong diajarin dlm peljaran disekolah

Posting Komentar

Posting Komentar